Menghadiri Ramah Tamah Pasca Sertijab Komandan Batalyon Infanteri Raider 613/RJA

TARAKAN – Wakil Wali Kota Tarakan, Effendhi Djuprianto, menghadiri ramah tamah pasca sertijab Komandan Batalyon Infanteri Raider 613/Raja Alam (RJA) yang berlangsung di Markas Batalyon Infanteri Raider 613/RJA pada Rabu, 6 September 2023.

Dalam acara tersebut, Letnan Kolonel Inf. Alisun, S.Sos., M.Han., yang sebelumnya menjabat sebagai Komandan Batalyon Infanteri Raider 613 /RJA, menyerahkan tanggung jawabnya kepada Letnan Kolonel Inf. Danan Wisnubrata, S.Sos., dengan disaksikan oleh Danbrigif 24/Bulungan Cakti, Kolonel Inf Teguh Wiratama, S.Sos.

@tarakankota #tarakansmartcity #nebergiveup
Sumber : Humas

Berita Setelahnya Berita Sebelumnya