Rapat Koordinasi bersama Tim Kementerian Koordinasi Bidang Politik, Hukum dan Keamanan
Rapat Koordinasi bersama Tim Kementerian Koordinasi Bidang Politik, Hukum dan Keamanan
TARAKAN - Wali Kota Tarakan dr. H. Khairul, M. Kes., mengikuti Rapat koordinasi bersama Tim Kementerian Koordinasi bidang politik, hukum dan keamanan yang bertempat di Ruang pertemuan Kodim 0907/Trk, pada Rabu(16/9).
Rapat koordinasi ini terkait kesiapan pelaksanaan Intruksi Presiden (Inpres) Nomor 6 Tahun 2020 tentang Peningkatan Disiplin dan Penegakan Hukum Protokol Kesehatan dalam Pencegahan dan Pengendalian Corona Virus Disease 2019. @ Kodim kota Tarakan
Sumber FB : Humas Tarakan sedang di Kodim kota Tarakan.
16 September 2020· Tarakan, Kalimantan Utara ·